Our Day

Our Day
SutradaraWallace Kelly
ProduserWallace Kelly
SinematograferWallace Kelly
PenyuntingWallace Kelly
Tanggal rilis
  • 1938 (1938)
Durasi16 menit
NegaraAmerika Serikat

Our Day adalah sebuah film pendek film dokumenter bisu garapan Wallace Kelly pada 1938, tentang suatu hari dalam kehidupan keluarga Kelly di Lebanon, Kentucky. Film tersebut dibintangi oleh ibunya, istrinya, saudaranya, anjing peliharaannya, dan Wallace sendiri. Film tersebut menangkis stereotipe kontemporer terhadap masyarakat kawasan Selatan yang hidupnya terhindar dari Depresi Besar, dengan mendokumentasikan sebuah rumah modern yang didiami oleh para orang dewasa dalam keadaan bersahaja.[1]

Our Day terpilih untuk penyajian dalam Pendaftaran Film Nasional Amerika Serikat oleh Perpustakaan Kongres karena "signifikan secara budaya, sejarah, atau aestetik."[1]

Referensi

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41