Nina Gold

Nina Gold
LahirNina Gold
KebangsaanAmerika
PekerjaanSutradara pemeranan
IMDB: nm0002274 Modifica els identificadors a Wikidata

Nina Gold adalah seorang sutradara pemeranan yang dikenal atas karyanya pada serial HBO Rome dan Game of Thrones. Ia juga berkarya sebagai sutradara pemeranan dalam film-film seperti The Martian, Star Wars: The Force Awakens, dan sekuel-sekuelnya.[1][2]

Referensi

  1. ^ Gilbert, Gerard (April 5, 2014). "Secrets of the casting couch revealed: How to pick the perfect Doctor Who, Margaret Thatcher or Paddington Bear". The Independent. Diakses tanggal August 16, 2016. 
  2. ^ Plunkett, John (April 24, 2016). "From Game of Thrones to Star Wars: the casting boss behind TV and movie hits". The Guardian. Diakses tanggal August 16, 2016. 

Pranala luar

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia