Mimasaka, Okayama

Mimasaka
美作市
Bendera Mimasaka
Lambang resmi Mimasaka
Lokasi Mimasaka di Prefektur Okayama
Lokasi Mimasaka di Prefektur Okayama
Negara Jepang
WilayahChūgoku
Prefektur Okayama
Pemerintahan
 • Wali kotaSeiji Hagiwara
Luas
 • Total429 km2 (166 sq mi)
Populasi
 (Oktober 1, 2015)
 • Total27.977
 • Kepadatan65,21/km2 (16,890/sq mi)
Zona waktuUTC+9 (JST)
Kode pos
707-8501
Simbol 
• PohonPrunus mume
• BungaErythronium japonicum
Nomor telepon0868-72-1111
Alamat38-2 Sakaemachi, Mimasaka-shi,
Okayama-ken
Situs webSitus web resmi

Mimasaka (美作市, Mimasaka-shi) adalah sebuah kota yang terletak di Prefektur Okayama, Jepang.

Sejarah

Berawal dari abad ke-16 berasal dari desa Miyamoto, yang dianggap sebagai tempat kelahiran Miyamoto Musashi, adalah bagian dari Mimasaka masa kini.

Kota Mimasaka saat ini didirikan pada tanggal 31 Maret 2005 oleh penggabungan kota Mimasaka sebelumnya dan bergabungnya kota-kota seperti Aida, Ōhara, Sakuto, dan desa Higashiawakura (semua dari Distrik Aida), serta kota Katsuta (dari Katsuta Distrik).

Geografi

Kotamadya yang bertetangga

Demografi

Menurut data sensus Jepang,[1] ini adalah populasi Mimasaka dalam beberapa tahun terakhir.

1995 2000 2005 2010 2015
36.140 34.577 32.479 30.498 27.977

Transportasi

Kereta

Kota kembar

Tempat wisata dan event

  • Miyamoto Musashi Budokan
  • Onsen Yunogo
  • Sirkuit Internasional Okayama
  • Desa Miyamoto Musashi
  • Ōhara-shuku (Shukuba)
  • Taman Valentine Sakuto
  • Kuil Chōfukuji
  • Museum mainan kontemporer Jepang & Hall of music box

Orang terkenal

Referensi

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41