Metaplasia

Metaplasia adalah perubahan satu jenis sel normal menjadi jenis sel normal lainnya. Metaplasia sering terjadi sebagai suatu proses maturasi sel atau sebagai mekanisme adaptasi terhadap stimulus dari luar tubuh. Contoh metaplasia pada epitel bronkus terjadi akibat paparan terhadap asap rokok menyebabkan metaplasia skuamosa pada epitelium bronkial. Proses ini dapat berbalik sepenuhnya bila rangsangan seperti aktivitas merokok dihentikan.[1] Pada wanita metaplasia juga terjadi pada sel epitel mulut rahim (serviks) akibat perubahan pH vagina yang semakin asam. Metaplasia skuamosa yang terjadi berguna untuk mempertahankan sel sel serviks dari bahaya infeksi.

Metaplasia perlu dibedakan dari Displasia, di mana sel normal berubah menjadi sel tidak normal, yang menjadi awal terjadinya perubahan sel menjadi kanker.

Referensi


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41