Mercy Chriesty Barends

Mercy Chriesty Barends
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Mulai menjabat
1 Oktober 2014
Daerah pemilihanMaluku
Informasi pribadi
Lahir25 Desember 1972 (umur 52)
Ambon, Maluku, Indonesia
Partai politikPartai Demokrasi Indonesia Perjuangan
Suami/istriArnold Lopulalan
Anak1
AlmamaterUniversitas Pattimura
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mercy Chriesty Barends(lahir 25 Desember 1972) adalah politikus Indonesia yang menjabat sebagai anggota DPR-RI selama dua periode (2014–2019 dan 2019–2024). Ia mewakili daerah pemilihan Maluku. Mercy merupakan kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, ia bertugas di Komisi VII.[1]

Referensi

Pranala luar