Melle, Belgia

Melle
Bendera Melle
Lambang kebesaran Melle
Location of Melle
Peta
Negara Belgia
MasyarakatMasyarakat Flandria
DaerahDaerah Flandria
ProvinsiFlandria Timur
ArrondissementGhent
Pemerintahan
 • Wali KotaDirk De Maeseneer (CD&V)
 • Partai penguasaCD&V-N-VA, VLD
Luas
 • Total15,34 km2 (592 sq mi)
Populasi
 (2018-01-01)[1]
 • Total11.574
 • Kepadatan7,5/km2 (20/sq mi)
Kode pos
9090
Kode NIS
44040
Kode area telepon09
Situs webwww.melle.be

Melle adalah kotamadya berpenduduk 10.873 jiwa yang terletak di Flandria Timur, Flandria, Belgia. Melle berada di Wilayah Gent Raya, pada bantaran Schelde bagian selatan dan terdiri atas 2 desa, yakni Melle dan Gontrode.

Melle berjarak sekitar 6 kilometer ke arah tenggara Gent, 44 km barat laut Brusel dan 50 km barat daya Antwerpen.
Persimpangan jalan tol terdekat dari Melle berada di Merelbeke, yakni jalan raya A10/E40.
Di Melle terdapat stasiun KA yang merupakan titik temu antara jalur KA 50 (Brussel/Noord-Gent/Sint-Pieters) dan jalur KA 122 (Melle-Geraardsbergen).

  1. ^ "Wettelijke Bevolking per gemeente op 1 januari 2018". Diakses tanggal 9 Maret 2019. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41