Matilda Ernkrans
Matilda Elisabeth Ernkrans, (lahir 12 Maret 1973), adalah seorang politikus Swedia dari Partai Sosial Demokrat. Ia menjadi anggota Riksdag sejak 2006. Ia diangkat menjadi Menteri Perguruan Tinggi dan Riset pada 21 Januari 2019. Pranala luar
|