Masta Killa

Masta Killa
Masta Killa pentas di Paris.
Masta Killa pentas di Paris.
Informasi latar belakang
Nama lahirElgin Turner
Nama lainJamel Irief, Noodles, High Chief
Lahir18 Agustus 1969 (umur 55)[1]
AsalEast New York, Brooklyn, New York City
GenreHip hop
PekerjaanRapper
Tahun aktif1992–sekarang
LabelNature Sounds
Artis terkaitWu-Tang Clan
Situs webhttps://mastakillamusic.net

Jamel Irief (nama lahir Elgin Turner; lahir 18 Agustus 1969), yang lebih dikenal dengan nama panggung Masta Killa, adalah seorang rapper Amerika Serikat dan anggota Wu-Tang Clan.[2] Meskipun merupakan salah satu anggota kurang dikenal dari grup tersebut (ia hanya tampil dalam satu rekaman dalam album debut 1993 Enter the Wu-Tang (36 Chambers)), ia menonjol pada album-album grup Clan dan proyek-proyek solo sejak pertengahan 1990an.

Diskografi

Album studio

Referensi

  1. ^ Cyril Cordor. "Masta Killa Biography". AllMusic. Diakses tanggal June 24, 2015. 
  2. ^ "Masta Killa on MSN Music". MSN Music. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 7, 2013. Diakses tanggal August 19, 2010. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41