Madureso, Kuwarasan, Kebumen

Madureso
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenKebumen
KecamatanKuwarasan
Kode Kemendagri33.05.16.2010 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 7°39′38″S 109°29′58″E / 7.66056°S 109.49944°E / -7.66056; 109.49944


Madureso adalah sebuah desa yang merupakan bagian dari kecamatan Kuwarasan, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, Indonesia. Kepala Desa Madureso yang memimpin saat ini adalah Suparyo (2016) menggantikan M. Yatin pada periode sebelumnya.

Wilayah

Batas-batas Wilayah

Pembagian Wilayah

  1. Dukuh Guyangan
  2. Dukuh Karangsari_Tempel
  3. Dukuh Pangkalan
  4. Dukuh Sanggrahan

Penduduk

Mayoritas penduduk Desa Madureso bermata pencaharian petani. Desa Maduresomerupakan desa yang 100% penduduknya beragama Islam. Karena penduduknya yang religius, didesa Madureso ada dua masjid yang megah berdiri, yaitu di dukuh Pangkalan dan dukuh Sanggrahan. Sedangkan untuk Mushola dalam setiap dukuhnya ada, bahkan bukan hanya satu. Sedangkan kegiatan dimadureso yang senantiasa berjalan adalah Majlis Taklim yang di ikuti ibu-ibu masyarakat Madureso dan sekitarnya. Taman Pendidikan Alqur'an At-Taqwa. Dan kegiatan tahunan seperti 1 Muharram. Karenan madureso mempunyai komunitas pemuda yang solid, akhirnya terbentuk juga Komunitas Pemuda Peduli Madureso (KPPM). Dengan adanya komunitas itu, terlihat sekali kalau desa madureso mempunyai SDM pemuda yang luar biasa. Dari keahlian yang berbeda, terciptalah satu sinergi yang produktif. Dan dengan adanya hal itu, semua menjadi nyata dan sepakat, memajukan Madureso ke yang lebih baik, untuk bisa bersaing dijaman yang serba teknologi ini.

Potensi

Desa Madureso adalah salah satu desa yang ingin berkembang. Industri kecil sekarang juga sudah terlihat kemajuannya. Seperti contoh Madureso dengan produk Lanthingnya, juga dengan produk Saleh Pisangnya. Untuk tingkat desa, industri kecil seperti itu sudah tergolong mumpuni. Bisa meringankan beban pengangguran dan kemiskinan. Itu adalah satu terobosan yang luar biasa. Terlihat sekali kalau Madureso adalah salah satu desa yang ada didaerah Kecamatan Kuwarasan yang ingin maju dan berkembang. Berusaha untuk Mandiri.

Sekolah

  • TK Tunas Bangsa
  • SDN Madureso
  • MIS Muhammadiyah Madureso
  • MTsS Asy Syafi'iyyah Madureso

Pranala luar


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41