Louis Gauffier

Louis Gauffier - Potret Dr. Thomas Penrose, minyak di atas kanvas
Rest on the Flight into Egypt, minyak di atas kanvas tahun 1793

Louis Gauffier (1762–1801) adalah seorang pelukis Prancis. Lahir di Poitiers, ia belajar di Paris dengan pelukis sejarah Hughes Taraval [fr] sebelum ikut kompetisi Prix de Rome dimana ia menang pada 1779 (La Cananéenne aux pieds de Jésus-Christ).

Gauffier wafat di Livorno (Toscana) 1801.

Referensi

  • Philip Conisbee, Sarah Faunce, and Jeremy Strick. In the Lig ht of Italy: Corot and Early Open-Air Painting. New Haven; Yale University Press, 1996.