Listen

"Listen"
A woman is standing against a dark background. She wears a blouse and a headband while she sings with a microphone she has in front of her. The words "Music from the Motion Picture", "Dreamgirls", "Listen" and "Beyoncé" are written next to her image.
Lagu oleh Beyoncé
dari album Dreamgirls
Dirilis19 Januari 2007
FormatCD single, digital download
DirekamThe Underlab
(Los Angeles, California)
Sony Music Studios
(New York City, New York)
GenreSoul, R&B
Durasi3:40
LabelMusic World, Columbia
PenciptaHenry Krieger, Scott Cutler, Anne Preven, Beyoncé Knowles
ProduserThe Underdogs Matt Sullivan, Randy Spendlove
Kronologi singel
""Irreplaceable"
(2006)"
"Listen" ""Hollywood"
(2007)"

"One Night Only"
(2006)

"Listen"
(2007)

"And I Am Telling You I'm Not Going"
(2007)

"Listen" merupakan sebuah lagu yang direkam oleh penyanyi Amerika Serikat, Beyoncé Knowles. Lagu ditulis oleh Henry Krieger, Scott Cutler, Anne Preven, dan Knowles, dan diproduksi oleh anggota The Underdogs Matt Sullivan dan Randy Spendlove untuk album soundtrack Dreamgirls, di mana karakter Knowles, Deena Jones, menyanyikan lagu untuk menyatakan kemerdekaan dirinya dari kontrol suaminya. Columbia Records merilis "Listen" sebagai singel utama dari album soundtrack pada 5 Desember 2006. Lagu juga muncul sebagai trek tersembunyi pada edisi internasional, dan pada edisi deluxe album studio kedua Knowles, B'Day. Versi bahasa Spanyol lagu, "Oye", dirilis pada EP Irreemplazable, dan edisi deluxe bahasa Spanyol B'Day.