Formation

"Formation"
Lagu oleh Beyoncé
dari album Lemonade
Dirilis6 Februari 2016 (2016-02-06)
DirekamQuad Recording Studios, New York City
Genre
Durasi3:26
Label
Pencipta
Produser

"Formation" merupakan sebuah lagu yang direkam oleh penyanyi Amerika Serikat Beyoncé untuk album studio ke-enam miliknya Lemonade (2016). Lagu ditulis oleh Khalif Brown, Jordan Frost, Asheton Hogan, Mike Will Made It dan Beyoncé dan diproduksi oleh dua penulis terakhir Pluss. "Formation" merupakan singel utama album, dirilis pada 6 Februari 2016 melalui Parkwood Entertainment.

Video musik dari lagu, disutradarai oleh Melina Matsoukas ditampilkan pada hari yang sama lagu dirilis melalui akun YouTube resmi milik Beyoncé. Lagu menerima respon beragam mengenai dugaan pandangan anti-polisi, yang Beyoncé bantah, serta kontroversi penggunaan potongan klip dokumenter yang digunakan di video. Namun, beberapa kritikus memuji video untuk pengaambaran orang Afrika-Amerika yang tidak sering terlihat di media. Untuk mempromosikan lagu, Beyoncé menampilkan lagu ketika menjadi bintang tamu pada Super Bowl 50 halftime show sehari setelah perilisan lagu. Selama 2016, Beyoncé meluncurkan The Formation World Tour yang dinamai berdasarkan judul lagu. "Formation" merupakan lagu yang paling sering dicari di Google pada tahun 2016.[1] "Formation" mendapatkan nominasi pada Penghargaan Grammy: Rekaman Terbaik Tahun Ini, Lagu Terbaik Tahun Ini, dan memenangkan kategori Video Musik Terbaik, serta didaftarkan pada berbagai daftar tahunan lagu terbaik.

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-09-22. Diakses tanggal 2017-06-15. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41