Lazzaretto Vecchio


Pemandangan udara Lazzaretto Vecchio.

Lazzaretto Vecchio adalah sebuah pulau di Laguna Venesia, Italia Utara, terletak dekat Lido, Venesia. Antara 1403 dan 1630, pulau ini memiliki sebuah rumah sakit yang menangani orang sakit selama wabah pes menyebar. Pulau ini kemudian digunakan sebagai pos militer sebagaimana pulau lain. Luasnya 253 hektare (630 ekar).

Sejak 2004, para arkeolog telah menemukan lebih dari 1500 kerangka korban pes yang dikubur di sini antara abad ke-15 dan 17. Mereka ditemukan secara sendiri-sendiri dan secara massal. Ribuan mayat dipastikan akan ditemukan lagi di pulau kecil ini karena kematian dilaporkan mencapai 500 orang per hari pada abad ke-16.[1]

Lihat pula

Pranala luar

Catatan kaki

  1. ^ Valsecchi, M.C. (2007). "Mass Plague Graves Found on Venice "Quarantine" Island". National Geographic News. National Geographic Society. Diakses tanggal October 22, 2010. 

45°24′22″N 12°21′34″E / 45.406193°N 12.359490°E / 45.406193; 12.359490


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41