Konstantin Krasavin

Konstantin Alekseyevich Krasavin
Lahir20 Mei 1917
Tsaritsyno-Dachnoye,
Kegubernuran Moskwa, Republik Rusia
Meninggal18.01.1988
Kalinin, Uni Soviet
DikebumikanTver, Federasi Rusia
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabangAngkatan Udara Uni Soviet
Lama dinas1938–1955
PangkatLetnan Kolonel
Perang/pertempuranPertempuran Moskwa
Pertempuran Kursk
Kantung Demyansk
Operasi Bagration
Serangan Baltik
Serangan Budapest
Serangan Praha
PenghargaanPahlawan Uni Soviet

Letnan Kolonel Konstantin Alekseyevich Krasavin (bahasa Rusia: Константин Алексеевич Красавин) (20 Mei 1917 – Januari 1988) adalah seorang penerbang ulung dan pilot tempur Rusia pada Perang Patriotik Besar, dimana ia terbang untuk Angkatan Udara Uni Soviet.[1] Ia dianugerahi gelar Pahlawan Uni Soviet bersama dengan Ordo Lenin atas jasa militernya pada 1946 oleh Presidium Soviet Tertinggi dan purna tugas pada 1955.[2]

Referensi

  1. ^ Герои Советского Союза: Краткий биографический словарь. Том 1 (dalam bahasa Russian). Voenizdat. 1987. hlm. 770. 
  2. ^ "Konstantin Krasavin's Hero of the Soviet Union citation". People's Feat in Great Patriotic War 1941–1945. April 3, 1945. Diakses tanggal July 17, 2012. 

Pranala luar