Kongres Amerika Serikat ke-71
Kongres Amerika Serikat ke-71 adalah sebuah pertemuan cabang legislatif pemerintahan federal Amerika Serikat, yang terdiri dari Senat Amerika Serikat dan Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat. Kongres tersebut diadakan di Washington, D.C. Dari 4 Maret 1929 sampai 4 Maret 1931, pada dua tahun pertama kepresidenan Herbert Hoover. Pembagian kursi dalam DPR berdasarkan pada Sensus Sepuluh Tahunan Ketigabelas Amerika Serikat pada tahun 1910. CatatanReferensi
Pranala luar
|