Kinoko no yama

Kinoko no yama

Kinoko no yama (きのこの山) adalah permen cokelat dari Jepang yang dibuat dalam bentuk jamur kecil. Kata "kinoko" berarti "jamur" dan "yama" berarti "gunung". "Induk" dari jamur terbuat dari kue biskuit dan bagian atasnya terbuat dari cokelat.[1] Meskipun cokelat adalah rasa yang paling umum, kinoko no yama juga tersedia dalam berbagai rasa lainnya.[2]

Referensi

  1. ^ Spacey, John (3 Juli 2015). "What are Kinoko No Yama?". Japan Talk. Diakses tanggal 27 Juli 2016. 
  2. ^ "Products: Kinoko no Yama". Napa Japan. Diakses tanggal 27 Juli 2016. 

Sumber bacaan lain

  • Japan Quality Review vol.1 201105 (dalam bahasa bahasa Inggris). Japan Quality Review. GGKEY:SYG91RPDKLT. Diakses tanggal 15 November 2017. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41