Kesepakatan PeshawarPada tanggal 24 April 1992, Kesepakatan Peshawar diumumkan[1] oleh beberapa tetapi tidak semua partai mujahidin Afganistan: Gulbuddin Hekmatyar, pemimpin Hezb-e Islami, sejak Maret 1992 menentang upaya pemerintah koalisi ini. Kesepakatan itu menyatakan pemerintah sementara Afganistan yang disebut Negara Islam Afganistan[2] mulai bertugas pada 28 April 1992.[3] Referensi
|