Katedral Ulaanbaatar

Katedral Ulaanbaatar
Katedral Santo Petrus dan Paulus
Гэгээн Петр, Паулын цогчин дуган
Katedral Ulaanbaatar
PetaKoordinat: 47°54′43.42″N 106°58′33.46″E / 47.9120611°N 106.9759611°E / 47.9120611; 106.9759611
47°54′43″N 106°58′33″E / 47.91194°N 106.97583°E / 47.91194; 106.97583
LokasiUlan Bator
NegaraMongolia
DenominasiGereja Katolik Roma
Situs webwww.sppcathedral.com
Sejarah
Didirikan2002
Tanggal konsekrasi2003
Arsitektur
StatusGereja paroki
Status fungsionalAktif
ArsitekPredak Stupar
GayaEklektisisme
Administrasi
KeuskupanPrefektur Apostolik Ulaanbaatar
Klerus
UskupGiorgio Kardinal Marengo

Katedral Ulaanbaatar atau Katedral Ulan Bator yang bernama resmi Katedral Santo Petrus dan Paulus (bahasa Mongol: Гэгээн Петр, Паулын цогчин дуган) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Ulaanbaatar, ibu kota Mongolia. Katedral ini dirancang oleh arsitek Serbia Predak Stupar dan ditahbiskan pada tahun 2003 oleh Kardinal Crescenzio Sepe; bentuknya menyerupai yurt.[1]

Katedral ini menjadi takhta uskup resmi Prefektur Apostolik Ulaanbaatar.

Arsitektur

Katedral ini memiliki 36 jendela setengah lingkaran dan sebuah jendela di langit-langit. Mereka ditambahkan pada tahun 2005, dan merupakan bagian dari proyek Brother Mark,[2] anggota Komunitas Taizé. Jendela menggambarkan empat penginjil dalam bentuk simbolis mereka: elang, malaikat, yak dan macan tutul salju. Dua yang terakhir adalah interpretasi ulang lokal dari ikonografi Kristen tradisional, yang menggantikan banteng bersayap tradisional dan singa bersayap.[3]

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "First Cathedral Takes On Character Of The People". ucanews.com. Diakses tanggal 24 Juni 2016. 
  2. ^ "Taize Brother Uses Local Symbols To Beautify Ulaanbaatar Cathedral". ucanews.com. Diakses tanggal 24 Juni 2016. 
  3. ^ "Ulan Bator - Catholic Cathedral". erwin.bernhardt.net.nz. Diakses tanggal 24 Juni 2016. 


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41