Kata Maaf Terakhir |
---|
|
Sutradara | Maruli Ara |
---|
Produser | |
---|
Skenario | Leila S. Chudori |
---|
Pemeran | |
---|
Penata musik | Tya Subiakto |
---|
Sinematografer | Rei Supriyadi |
---|
Penyunting | Norman Benny |
---|
Perusahaan produksi | |
---|
Tanggal rilis |
- 27 Agustus 2009 (2009-08-27) (Indonesia)
|
---|
Durasi | 90 menit |
---|
Negara | Indonesia |
---|
Bahasa | Bahasa Indonesia |
---|
Kata Maaf Terakhir adalah film drama Indonesia tahun 2009 yang disutradarai oleh Maruli Ara. Film produksi SinemArt Pictures ini dibintangi oleh Maia Estianty, Tio Pakusadewo, dan Kinaryosih. Kata Maaf Terakhir tayang perdana di bioskop Indonesia pada 27 Agustus 2009.
Sinopsis
Darma sedang menghadapi bulan terakhir kehidupannya. Oleh karena itu, ia pun membuat daftar yang harus dilakukan agar ia meninggal dengan tenang. Keinginannya antara lain, shalat lima waktu, berpuasa sebulan penuh, berhenti merokok, dan mendapatkan maaf dari mantan isterinya dan kedua anaknya yang dulu ditinggalkannya.
Enam tahun yang lalu, Darma meninggalkan Dania, istri dan kedua anaknya, Reza dan Lara karena menghamili Alina, sahabat Dania. Semua keinginannya telah Darma jalani. Namun, keinginannya yang terakhir akan sangat susah ia peroleh. Darma tahu bahwa keluarganya sangatlah terpukul akan kejadian tersebut. Suatu ketika, tak sengaja Darma bertemu dengan Lara. la pun berusaha keras mendekati Lara.
Lara yang awalnya bimbang akhirnya luluh akan keinginan ayahnya. Karena jauh di dalam hatinya ia sangat merindukan peristiwa ini. Darma pun menyampaikan kondisi yang sedang dihadapinya. Lara pun mengalami dilema, haruskah ia memberitahu kakaknya.
Pemeran
Pranala luar
|
---|
Film | 2004 | |
---|
2005 | |
---|
2006 | |
---|
2007 | |
---|
2008 | |
---|
2009 | |
---|
2010 | |
---|
2011 | |
---|
2012 | |
---|
2022 | |
---|
| |
---|
Serial web | |
---|
Serial televisi | |
---|
|