Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan "[[" dan "]]" pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). Mohon jangan memasang pranala pada kata yang sudah diketahui secara umum oleh para pembaca, seperti profesi, istilah geografi umum, dan perkakas sehari-hari.
Sunting bagian pembuka. Buat atau kembangkan bagian pembuka dari artikel ini.
Kartono Yudokusumo adalah seorang pelukis besar Indonesia yang lahir pada tahun 1926 di Kota Medan. Kartono termasuk generasi pelukis Persagi (Persatuan Ahli-ahli Gambar Indonesia.
Karya-karyanya memiliki ciri yang sedemikian jauh dari sekedar potret keluarga yang masing-masing dilengkapi garis-garis kontur yang tetap dan tebal, dalam sapuan-sapuan yang dihaluskan.[1]