Joseph Trương Cao Đại

Infobox orangJoseph Trương Cao Đại

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran5 Juni 1913 Edit nilai pada Wikidata
An Lập (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kematian29 Juni 1969 Edit nilai pada Wikidata (56 tahun)
Madrid Edit nilai pada Wikidata
Tempat pemakamanKatedral Hải Phòng 2010 (2010) – {{{4}}} ({{{4}}}) Edit nilai pada Wikidata
Uskup tituler
8 Januari 1953 –
Keuskupan: titular see of Sila (en) Terjemahkan
Vicar apostolic (en) Terjemahkan
8 Januari 1953 –
Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
AgamaGereja Katolik Roma Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
PekerjaanUskup di Gereja Katolik (1953–), imam Katolik (1940–), bruder/frater Edit nilai pada Wikidata
Ordo keagamaanDominikan Edit nilai pada Wikidata
KonsekrasiLorenzo Bianchi (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata


Joseph Trương Cao Đại adalah seorang uskup Keuskupan Hai Phong. Lahir tahun 1913 di Keuskupan Thai Binh, ia bergabung dengan Ordo Dominikan pada 1936 dan memulai studi filsafat dan teologinya di Hong Kong pada 1936.

Dia ditahbiskan menjadi imam tahun 1940. Pada 1953, ia ditahbiskan menjadi uskup Hai Phong. Dia melayani keuskupan Hai Phong hingga November 1954, ketika dia dan puluhan ribu umat Katolik setempat pindah ke Vietnam selatan setelah tentara Prancis ditaklukkan oleh pasukan komunis.

Dia menghadiri Konsili Vatikan Kedua (1962-1965) dan menetap di Spanyol hingga wafat karena serangan jantung tahun 1969. Jenazahnya dikuburkan di pemakaman Dominikan di Avila.[1]

Referensi