Untuk pengertian lain, lihat
Joho.
Joho adalah desa yang berada di kecamatan Kalidawir, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, Indonesia.
Wilayah administrasi
Desa joho terdiri 6 pedukuhan:
- Joho
- Ngerjo
- Ngampel
- Ngambal
- Klampok
- tempel
Industri
Di desa ini terdapat industri rumah tangga yang bergerak dalam pembuatan kerupuk gadung meubel
Tempat menarik
Desa ini memiliki banyak sumber kekayaan alam batu kapur dan panorama desa yang cukup indah.
- Umbul Joho (sumber air tak pernah kering) digunakan untuk mandi dan suplai air ke desa tetangga Winong
- Candi Ampel candi Hindu peninggalan kerajaan Majapahit, merupakan tempat pemujaan
- Tirto sengkik sumber air alami tk pernah kering, sumber ini berada di lereng gunung yang airnya jernih juga ada air terjun yang indah
- Endok banger sumber air di wilayah dukuh ngampel yang mencukupi daerah dukuh ngampel di salurkan melalui pipa kerumah penduduk
Referensi
Pranala luar