Jero (penyanyi Korea Selatan)

Jero
전준용
Nama lahirJeon Jun-yong
Nama lainJ-Yo
Lahir25 September 1991 (umur 33)
Incheon, South Korea
Genre
PekerjaanPenyanyi
InstrumenVocals
Tahun aktif2010–sekarang
LabelEcho Global Group
Artis terkait
Situs webwww.echogg.com
Korean name
Hangul
전준용
Alih AksaraJeon Jun-yong
McCune–ReischauerChŏn Chunyŏng
Stage name
Hangul
제로
Alih AksaraJero
McCune–ReischauerChero

Jeon Jun-yong (Hangul: 전준용; lahir 25 September 1991),[1] lebih dikenal dengan nama panggungnya Jero (Hangul: 제로) adalah penyanyi Korea Selatan.

Karir

Sebelum masuk ke bidang musik, Jun-yong menempuh pendidikan di Sekolah Menengah Atas Seni Anyang sebagai siswa di jurusan seni peran. Ia memulai debut pada tahun 2010, dikenal sebagai Junyong dalam grup vokal pria Touch dibawah YYJ Entertainment,[2] tapi meninggalkan grup ini pada April 2012 untuk menyelesaikan wajib militernya selama dua tahun.

Referensi

  1. ^ "제로 프로필" (dalam bahasa Korea). Naver. 
  2. ^ "그룹 터치, 용감한 형제 노래 '난'으로 데뷔. 인기 대박 예고" (dalam bahasa Korea). Sports News. 

Pranala luar