Ilana Dayan

Ilana Dayan-Orbach
Lahir8 Mei 1964 (umur 60)
Argentina
KebangsaanIsrael
PendidikanJurusan Hukum Universitas Tel Aviv; Universitas Yale
PekerjaanWartawan investigatif, penyiar berita, dan jaksa
GelarPemandu acara Uvda ("Fakta"), di Saluran 2 Israel
Suami/istriHarel
Anak3
IMDB: nm1492476 Modifica els identificadors a Wikidata

Ilana Dayan-Orbach (Ibrani: אילנה דיין-אורבך; lahir 8 Mei 1964) adalah seorang wartawan investigatif, penyiar berita dan jaksa asal Israel. Ia dikenal sebagai pemancu acara televisi investigatif Uvda ("Fakta") di Saluran 2 Israel.

Biografi

Dayan lahir di Argentina pada 1964 dan berimigrasi ke Israel dengan keluarganya dalam usia enam tahun pada tahun 1970, dan menetap di wilayah Yad Eliyahu, Tel Aviv.[1] Kakek buyutnya, Eliyahu Dayan (1868–1925) adalah paman dari Shmuel Dayan, seorang politikus Israel yang merupakan ayah dari Moshe Dayan.

Referensi

  1. ^ עובדה. Keshet-TV (dalam bahasa Ibrani). 

Pranala luar