Hidangan pembuka

Hidangan pembuka, pembangkit selera, penyelera, atau umpan tekak (hors d'oeuvre, appetizer,[1] starter[2]) adalah sebuah hidangan kecil yang disajikan sebelum hidangan utama.[3] Beberapa hidangan pembuka disajikan dingin, yang lainnya hangat.[4] Hidangan pembuka disajikan di meja makan malam sebagai bagian dari hidangan utama, atau disajikan sebelum duduk.

Referensi

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Verma1999
  2. ^ Cracknel & lKaufmann 1999, hlm. 87.
  3. ^ Maurice Waite (9 May 2013). Pocket Oxford English Dictionary. Oxford University Press. hlm. 439. ISBN 978-0-19-966615-7. 
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Cracknell & Kaufmann-1

Daftar pustaka

Bacaan tambahan

Pranala luar

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia