Hazniel Almatsier


Hazniel Almatsier
JulukanNiel
Lahir(1928-06-23)23 Juni 1928
Bukittinggi, Sumatera Barat, Hindia Belanda
Meninggal30 November 2006(2006-11-30) (umur 78)
Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Jakarta, Indonesia
Pengabdian Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
NRP14900
KesatuanKorps Peralatan (CPL)

Brigadir Jenderal TNI (Purn.) Hazniel Khatim Almatsier (23 Juni 1928 – 30 November 2006) adalah seorang perwira tinggi angkatan darat Indonesia yang pernah menjadi Kepala Departemen Pusat Pendidikan Peralatan Angkatan Darat (1967).[1]

Kehidupan awal

Hazniel Almatsier merupakan anak dari pasangan Almatsier dan Syahda Rumiah asal Koto Gadang, Sumatera Barat. Ia bersaudara seayah dengan Zainatun Nahar, istri Agus Salim. Ia merupakan paman dari Merdias Almatsier.

Pendidikan

  • Kursus Khusus, Angkatan III, Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat (1967)[1]
  • Kursus Reguler, Angkatan VI, Lembaga Pertahanan Nasional (17 Juni 1972 – 8 Maret 1973)[1]

Wafat

Hazniel Almatsier meninggal dunia pada tanggal 30 November 2006 di Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Jakarta, Indonesia. Jenazahnya dimakamkan di TMP Kalibata.[2]

Referensi

  1. ^ a b c Bachtiar, Harsya W. (1988). Siapa Dia? Perwira Tinggi Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD). Jakarta. hlm. 66. ISBN 9789794281000. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-29. Diakses tanggal 2022-06-17. 
  2. ^ "Daftar Makam Tahun 2006-2007". Direktorat Kepahlawanan, Keperintisan, dan Kesetiakawanan Sosial. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-15. Diakses tanggal 17 Juni 2022. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41