Bendera Kerajaan Sarawak digunakan sebagai bendera negara Sarawak pertama setelah meraih kemerdekaan pada 22 Juli 1963.
Hari Kemerdekaan Sarawak (juga disebut sebagai Hari Sarawak ) adalah sebuah hari libur nasional yang dirayakan pada 22 Juli setiap tahun oleh Sarawak memperingati pembentukan pemerintahan sendiri dan secara de facto merdeka pada 22 Juli 1963.[ 1] [ 2] [ 3] [ 4] [ 5] Hari libur tersebut baru dirayakan oleh masyarakat dan pemerintah negara Sarawak sejak 2012, setelah ketidaksetujuan publik terhadap Hari Kemerdekaan Malaysia yang dipandang terlalu mengunggulkan suku Melayu yang merasa superior di Malaysia .[ 6] [ 7] [ 8]
Meskipun secara de facto wilayah Sarawak adalah negara berdaulat , namun secara de jure wilayah ini masih didefinisikan sebagai negeri bagian (atau provinsi ) Malaysia oleh Persekutuan Malaysia .[ 9]
Bacaan tambahan
Referensi
^ "The National Archives DO 169/254 (Constitutional issues in respect of North Borneo and Sarawak on joining the federation)" . The National Archives . 1961–1963. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-27. Diakses tanggal 23 April 2015 .
^ Vernon L. Porritt (1997). British Colonial Rule in Sarawak, 1946-1963 . Oxford University Press. ISBN 978-983-56-0009-8 . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-15. Diakses tanggal 2017-01-15 .
^ Philip Mathews (28 February 2014). Chronicle of Malaysia: Fifty Years of Headline News, 1963-2013 . Editions Didier Millet. hlm. 15–. ISBN 978-967-10617-4-9 . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-15. Diakses tanggal 2017-01-15 .
^ Murray Hunter (27 July 2013). "Sarawak's "Independence Day" " . New Mandala . Australian National University . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-07-25. Diakses tanggal 30 May 2014 .
^ Bob Teoh (6 August 2012). "Tanah airku - My homeland - 美丽的国家" . Sin Chew Daily . Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 May 2014. Diakses tanggal 31 May 2014 .
^ "Numerous Events Organised For Sarawak Independence Celebration" . Bernama . Sarawak Chief Minister Department. 28 March 2013. Diakses tanggal 30 May 2014 . [pranala nonaktif ]
^ Michael Kaung (27 August 2012). "Merdeka 'no relevance' to Sabah, Sarawak" . Free Malaysia Today . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-24. Diakses tanggal 30 May 2014 .
^ "Sabah, Sarawak: 50 Years in Malaysia plagued by bad politics — Joe Fernadez" . The Malay Mail . 7 October 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-05-31. Diakses tanggal 30 May 2014 .
^ A J Stockwell (editor) (2004). British Documents on the End of Empire, Series B Volume 8: Malaysia . The Stationery Office. hlm. lxxx. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-15. Diakses tanggal 2017-01-15 .