Laksamana Muda TNI (Purn.) Halomoan Sipahutar, M.Sc (lahir 19 Juli 1959) adalah seorang Purnawirawan TNI-AL yang terakhir menjabat sebagai Deputi Bidang Koordinasi Pertahanan Negara Kemenko Polhukam.[1] Tanda Jasa yang dimiliki: Satya Lencana Kesetiaan XXIV Tahun, Satya Lencana Jalasena Nararya, Satya Lencana Dwidya Sistha.
H. Sipahutar, lulusan terbaik AAL 1982. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Sahli Bid. Ketahanan Nasional Kemenko Polhukam.
Pendidikan Militer
- AAL (1982)
- Dik Penerbang (1984)
- Diklapa II (1991)
- Maritim Air Surveillance (1995)
- Seskoau (1996)
- Dik S. A.C. di Singapura (2003)
- Sesko TNI (2006)
- KKLN Sesko TNI di Malaysia (2009)
Riwayat Jabatan
- Perwira KRI Divisi Elektronika (1982)
- Co-Pilot Skadron 800 (1984)
- Pilot di Skadron 800 (1989)
- Palaksa di Sionudal Tanjung Pinang (1991)
- Komandan Lanudal Sabang (1993)
- Pa. Sprogar (1996)
- Pasops Lanudal Juanda (1996)
- Kasubdis Disinfohlahta Mabesal (2002)
- Dansatudarmabar (2003)
- Danlanudal Juanda (2004)
- Staf Ahli Pangarmatim (2006)
- Dosen Madya Sesko TNI (2006)
- Dosen Utama dan Paban III Ditjianbang Dokopsmil Sesko TNI (2007)
- Kadep Faljuang Sesko TNI (2008)
- Wadan Puspenerbal pada tahun (2008)
- Komandan Korsis Sesko TNI (2009)
- Danpuspenerbal (2010)[2]
- Sahli Bid. Ketahanan Nasional Kemenko Polhukam
- Deputi Bid. Koord Pertahanan Negara Kemenko Polhukam (2015)
Referensi