Grumman E-1 TracerE-1 Tracer adalah pesawat peringatan dini udara sayap tinggi (high wing) yang digunakan oleh Angkatan Laut Amerika Serikat. Itu adalah turunan dari C-1 Grumman Trader dan pertama kali mulai beroperasi pada tahun 1958. Ia digantikan oleh E-2 Hawkeye lebih modern pada awal tahun 1970. Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai E-1 Tracer.
|