George Jeffrey (BARON JEFFREYS OF WEM pertama), seorang hakim di Inggris yang lahir di Acton Park, dekat Wrexham, Wales, pada tahun 1648. Jefrrey meninggal pada di London pada tanggal 8 April1689. Dia bergabung dengan asosiasi Bar pada tahun 1668 setelah terpilih menjadi hakim di London. Dia ditunjuk menjadi ketua hakim di pengadilan Chester, mendapat jabatan terendah pada tahun 1680 dan menjadi ketua pengadilan di King's Bench (pengadilan tertinggi di Inggris) pada tahun 1682. Dia adalah salah satu penasehat dan promotor.[1]
Referensi
- ^ Jeffrey, George (1968). The- Encyclopedia Americana, International Edition - Volume 1 (atau 16). New York: The AMericana Corparation. hlm. 7.