Fiantika Ambadar

Fiantika Ambadar
LahirFiantika Ambadar
24 September 1979 (umur 45)
Indonesia Madiun, Jawa Timur, Indonesia
KebangsaanIndonesia Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2006 - Sekarang

Fiantika Ambadar (lahir di Madiun, 24 September 1979) merupakan seorang pembawa acara televisi berkebangsaan Indonesia.

Fiantika merupakan alumnus Universitas Bond Queensland, jurusan Studi Komunikasi dan Media. Ia bergabung dengan Trans7 pada 2006 sebagai pembawa acara berita olahraga di program Sport 7.[1]

Pembawa acara

  • Sport 7 (Trans7)
  • Obsesi (GTV)
  • Kaki Langit (GTV)

Referensi

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia