Don't Tell a Soul (film)

Don't Tell a Soul
SutradaraAlex McAulay
Produser
  • Chris Mangano
  • Merry-Kay Poe
Ditulis olehAlex McAulay
Pemeran
Penata musikJoseph Stephens
SinematograferGuillermo Garza
PenyuntingBen Baudhuin
Perusahaan
produksi
  • Mangano Movies & Media
  • Unbridled Film
Distributor
Tanggal rilis
  • 8 September 2020 (2020-09-08) (Deauville)
  • 15 Januari 2021 (2021-01-15) (Amerika Serikat)
Durasi83 menit[1]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Don't Tell a Soul adalah sebuah film cerita seru Amerika Serikat tahun 2020 yang ditulis dan disutradarai oleh Alex McAulay, dalam debut penyutradaraannya. Film tersebut menampilkan Rainn Wilson, Jack Dylan Grazer, Fionn Whitehead dan Mena Suvari.

Film tersebut tayang perdana di Festival Film Deauville pada 8 September 2020, dan dirilis di Amerika Serikat pada 15 Januari 2021.

Referensi

  1. ^ "Don't Tell a Soul". Festival Film Tribeca. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-10. Diakses tanggal May 21, 2020. 

Pranala luar