Cekungan Datong

Cekungan Datong (Hanzi: 大同盆地) terletak di antara provinsi Shanxi utara dan bagian dalam/luar Tembok Besar, Tiongkok. Cekungan Datong berada di bagian barat dari Cekungan Sanggan yang terbentuk oleh erosi dari Dataran Tinggi Loess yang dialiri oleh Sungai Sanggan beserta anak sungai-nya, Yuhe .

Cekungan ini berada pada ketinggian sekitar 1.100 mdpl dan merupakan kawasan pertanian dan peternakan yang berkembang serta kaya akan sumber daya alam seperti batu bara.[1]

Referensi


 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia