Burkhan Khaldun

Burkhan Khaldun
Burkhan Khaldun
Titik tertinggi
Koordinat48°45′43″N 109°00′37″E / 48.7619601°N 109.0102959°E / 48.7619601; 109.0102959
Geografi
Burkhan Khaldun di Mongolia
Burkhan Khaldun
Burkhan Khaldun
PegununganKhentii Mountains
Nama resmiGreat Burghan Khaldun Mountain and its surrounding sacred landscape
JenisCultural
Kriteriaiv, vi
Ditetapkan2015 (39th session)
No. referensi1440
RegionAsia-Pacific

Burkhan Khaldun merupakan salah satu gunung dalam gugusan pegunungan Khentii yang terletak di provinsi Khentii, bagian timur laut dari negara Mongolia. Burkhan Khaldun merupakan gunung tertinggi di pegunungan Khentii dengan ketinggian mencapai 2.362 mdpl.[1] Burkhan Khaldun berada di tengah-tengah pegunungan Khentii yang membentuk DAS (Daerah Aliran Sungai) dibawahnya. Aliran air yang berasal dari lelehan salju abadi dari puncak pegunungan tersebut memberikan porsi yang signifikan terhadap sungai-sungai yang mengalir ke sebelah utara dan selatan pegunungan tersebut. Pada bagian atas gunung lebih didominasi hutan dengan stepa pegunungan dibawahnya, sementara lembah yang membentang dibawah pegunungan terdiri dari padang rumput yang dibelah oleh sungai-sungai yang mengairinya. Ekosistemnya yang cukup kompleks membuat area ini memiliki tingkat biodiversitas yang unik dari flora-flora Asia Tengah. Selain itu, area ini juga menjadi habitat bagi 50 spesies fauna dan 253 spesies burung.[2][3][4]

Referensi

  1. ^ "Burkhan Khaldun". PeakVisor (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-03. 
  2. ^ Centre, UNESCO World Heritage. "Great Burkhan Khaldun Mountain and its surrounding sacred landscape". UNESCO World Heritage Centre (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-03. 
  3. ^ Craig, Erin. "Why Genghis Khan's tomb can't be found". www.bbc.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-03. 
  4. ^ Mongolia-Guide.com, by. "Burkhan Khaldun". mongolia-guide.com. Diakses tanggal 2019-12-03. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41