Britania Raya dalam Kontes Lagu Eurovision 2008
Britania Raya memilih perwakilan mereka untuk Kontes Lagu Eurovision 2008 di program BBC Eurovision: Your Decision. Program tersebut mengganti bekas program seleksi Making Your Mind Up setelah serangkaian hasil buruk. Acara tersebut disiarkan di BBC One pada Sabtu 1 Maret 2008. Andy Abraham menjadi pemenang kontes tersebut dengan lagu "Even If" dan mewakili Britania Raya di Serbia.[1] Referensi
|