Bontomarannu, Bontomanai, Kepulauan Selayar
Bontomarannu adalah sebuah desa yang berada di Kecamatan Bontomanai, Kabupaten Kepulauan Selayar, Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Wilayah administratifWilayah Desa Bontomaranny terbagi menjadi lima dusun. Kelimanya yaitu Dusun Bontomarannu, Dusun Gantarang Lalang Bata, Dusun Gollek, Dusun Gojang Selatan dan Dusun Gojang Utara. Referensi
|