Black and White (film 1931)
Black and White (Prancis: Le blanc et le noir) adalah sebuah film komedi Prancis tahun 1931 garapan Marc Allégret dan Robert Florey dan menampilkan Raimu, André Alerme dan Louis Baron fils. Film tersebut dikenal karena menampilkan debut layar lebar dari pelawak Fernandel.[1] Film tersebut adalah sebuah adaptasi dari sandiwara tahun 1922 berjudul sama karya Sacha Guitry, yang menulis skenarionya. Referensi
Daftar pustaka
Pranala luar
|