Belle Brockhoff

Belle Brockhoff
Informasi pribadi
Lahir12 Januari 1993 (umur 31)
East Melbourne, Victoria
KediamanDromana, Victoria
Tinggi170 cm (5 ft 7 in)[1]
Olahraga
Negara Australia
OlahragaSelancar salju
LombaSilang Putri
Rekam medali
New Zealand Winter Games
Medali emas – tempat pertama 2011 Cardrona Selancar Salju Silang

Belle Brockhoff adalah seorang atlet selancar salju asal Australia, yang mewakili Australia di FIS Snowboarding World Championships dan Olimpiade Musim Dingin. Ia berkompetisi dalam selancar salju silang.

Ia adalah kompetitor dalam selancar salju putri FIS 2013 dan dalam selancar salju silang Olimpiade Musim Dingin 2014.[2]

Referensi

  1. ^ "Belle Brockhoff". sochi2014.olympics.com.au. Australian Olympic Committee. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-16. Diakses tanggal 11 February 2014. 
  2. ^ "Sochi 2014: Gay snowboarder Belle Brockhoff will limit protest". BBC Sport, 4 February 2014.