Bekmurod Oltiboev

Bekmurod Oltiboev
Bekmurod Oltiboev pada 2017
Informasi pribadi
KewarganegaraanUzbekistan
Lahir17 Juni 1996 (umur 28)
PekerjaanJudoka
Olahraga
NegaraUzbekistan
OlahragaJudo
Profil di basis data luar
IJF25349
JudoInside.com106323

Bekmurod Oltiboev (lahir 17 Juni 1996)[1] adalah seorang judoka asal Uzbekistan. Pada Pesta Olahraga Asia 2018 yang diadakan di Jakarta, Indonesia, ia memenangkan medali perunggu dalam lomba +100 kg putra.[1]

Pada Pesta Olahraga Militer 2019 yang diadakan di Wuhan, Tiongkok, ia memenangkan medali perak dalam lomba +100 kg putra.[2]

Pada Pesta Olahraga Solidaritas Islam 2017 yang diadakan di Baku, Azerbaijan, ia memenangkan salah satu medali perunggu dalam lomba +100 kg putra. Pada 2021, ia berkompetisi dalam lomba +100 kg putra pada Kejuaraan Judo Dunia 2021 yang diadakan di Budapest, Hungaria. Ia juga berkompetisi dalam lomba +100 kg putra pada Olimpiade Musim Panas 2020 yang diadakan di Tokyo, Jepang.[3]

Referensi

  1. ^ a b "Judo Results Book" (PDF). 2018 Asian Games. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 24 May 2020. Diakses tanggal 24 May 2020. 
  2. ^ "Results – Page 106" (PDF). 2019 Military World Games Results. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 12 November 2019. Diakses tanggal 31 January 2020. 
  3. ^ "Judo Results Book" (PDF). 2020 Summer Olympics. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 August 2021. Diakses tanggal 1 August 2021. 

Pranala luar

  • Lua error in Modul:External_links at line 936: bad argument #1 to 'ipairs' (table expected, got nil).


Templat:Uzbekistan-judo-bio-stub