Stasiun Kōfu

CO43
Stasiun Kōfu

甲府駅
Bangunan Eclan di sisi selatan stasiun tersebut
Lokasi
  • 1-8, Marunouchi 1-chome, Kōfu-shi, Yamanashi-ken
  • Jepang
Koordinat35°40′02″N 138°34′08″E / 35.6671593°N 138.569001°E / 35.6671593; 138.569001
Operator
Jalur
Letak134.1 km dari Tokyo
Jumlah peron1 peron samping + 2 peron pulau
Jumlah jalur5
Informasi lain
StatusMemiliki staf ( Midori no Madoguchi)
Situs webSitus web resmi
Sejarah
Dibuka11 Juni 1903
Penumpang
FY201715090 per hari
Lokasi pada peta
Stasiun Kōfu di Prefekfur Yamanashi
Stasiun Kōfu
Stasiun Kōfu
Lokasi di Prefekfur Yamanashi
Stasiun Kōfu di Jepang
Stasiun Kōfu
Stasiun Kōfu
Stasiun Kōfu (Jepang)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stasiun Kōfu (甲府駅, Kōfu-eki) adalah stasiun kereta api utama di kota Kōfu, Prefektur Yamanashi, Jepang. Stasiun tersebut diurus oleh East Japan Railway Company (JR East).

Jalur

Stasiun Kōfu dilayani oleh Jalur Utama Chūō dan berjarak 134.1 kilometer dari titik awal jalur tersebut di Tokyo. Stasiun tersebut juga merupakan terminus utara yang berjarak 83.1 kilometer dari Jalur Minobu.

Referensi

  • Ishino, Tetsu; et al., ed. (1998). 停車場変遷大事典 国鉄・JR編 [Station Transition Directory - JNR/JR] (dalam bahasa Jepang). II. Tokyo: JTB Corporation. hlm. 93, 182. ISBN 4533029809. 


Pranala luar

Media tentang Kōfu Station di Wikimedia Commons

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia