Festival Film Tempo 2022

Festival Film Tempo 2022
Tanggal18 Desember 2022
Sorotan
Film TerbaikAutobiography
Penghargaan terbanyakAutobiography (3)
Nominasi terbanyakAutobiography
Like & Share
Ngeri-Ngeri Sedap (6)

Festival Film Tempo 2022 merupakan penyelenggaraan keenam Festival Film Tempo yang hasilnya diumumkan dalam laporan khusus Film Pilihan Tempo di majalah Tempo edisi 18 Desember 2022.[1]

Dewan juri Festival Film Tempo pergelaran tersebut ialah wartawan Tempo yang terdiri atas Seno Joko Suyono, Nurdin Kalim, Dian Yuliastuti, Aisha Shaidra dan Mitra Tarigan, bersama dengan jurnalis senior Leila S. Chudori dan pengamat film Budi Irawanto.[2]

Penghargaan

Pemenang ditulis pertama, disorot dalam huruf tebal, dan ditunjukkan dengan belati ganda (double-dagger).

Film Pilihan Tempo
Sutradara Pilihan Tempo
Aktor Pilihan Tempo
Aktris Pilihan Tempo
Aktor Pendukung Pilihan Tempo
Aktris Pendukung Pilihan Tempo
Skenario Pilihan Tempo

Film penerima penghargaan dan nominasi terbanyak

Film-film yang mendapatkan lebih dari satu nominasi
Nominasi Film
6 Autobiography
Like & Share
Ngeri-Ngeri Sedap
5 Before, Now & Then
4 Sri Asih
Srimulat: Hil yang Mustahal - Babak Pertama
Film yang memenangkan lebih dari satu penghargaan
Penghargaan Film
3 Autobiography
Before, Now & Then

Referensi

  1. ^ Yuliastuti, Dian (18 Desember 2022). Marvela, ed. "Pengumuman Pemenang Film Pilihan Tempo 2022: Autobiography, Film Pilihan Tempo 2022". Tempo. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-29. Diakses tanggal 25 Maret 2023. 
  2. ^ Hayati, Istiqomatul, ed. (13 Desember 2022). "Persaingan Ketat di Film Pilihan Tempo 2022". Tempo. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-29. Diakses tanggal 25 Maret 2023. 

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia