Aung Thet Mann
Aung Thet Mann (bahasa Burma: အောင်သက်မန်း, diucapkan [àuɴ θɛʔ máɴ]; lahir 19 Juni 1977[1]), juga dikenal sebagai Shwe Mann Ko Ko (bahasa Burma: ရွှေမန်းကိုကို), adalah seorang pengusaha Burma dan CEO Ayer Shwe Wah, sebuah perusahaan besar Burma.[2] Ayah Aung Thet Mann adalah Shwe Mann, seorang mantan jenderal militer dan Ketua Pyithu Hluttaw.[3] Ia lulus dari Institut Ekonomi Yangon.[4] Aung Thet Mann menikahi Khin Hnin Thandar.[5] Referensi
|