Andrew Dabb

Dabb di San Diego Comic-Con International.

Andrew Dabb (lahir di Ogden, Utah; saat ini tinggal di Los Angeles) adalah seorang penulis Amerika, yang bekerja di bidang televisi, film dan novel grafis.

Karier

Karya-karya Andrew Dabb mencakup Ghostbusters: Legion, Happydale: Devils in the Desert, dan Atomika; serta seri G.I. Joe dan Dungeons & Dragons. Dabb juga menulis seri komik daring berjudul Slices pada situs opi8.com.[butuh rujukan]

Dabb saat ini menulis untuk acara televisi Supernatural di jaringan televisi The CW,[1] termasuk episode "I Believe the Children Are Our Future[2] Ia juga menulis usulan spin-off dari Supernatural berjudul Bloodlines,[3][4] dan final seri musim ke-11. Dia akan mengambil alih sebagai co-showrunner untuk seri musim kedua belas dan seterusnya.[5]

Referensi

  1. ^ "Andrew Dabb website". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-01-15. Diakses tanggal 2018-07-18. 
  2. ^ Supernatural: Clip from Ep. 6 and Some New Casting News
  3. ^ Glass, Andrew. "Andrew Dabb is writing spin off. And he is going to kill it!," Twitter.com (25 Juli 2013). (Glass is a Supernatural writer.)
  4. ^ "'Supernatural: Bloodlines' boss on monster families, more". Entertainment Weekly's EW.com. Diakses tanggal 2016-05-13. 
  5. ^ Ausiello, Michael; Gelman, Vlada (13 Mei 2016). "Supernatural Names New Showrunners as Jeremy Carver Moves to Frequency". TVLine. Diakses tanggal 14 Mei 2016.