Akuarium air asin

Akuarium air asin adalah akuarium yang berisi ikan dan tanaman dari laut. Dalam praktiknya, akuarium air asin dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu: Fish Only (Akuarium yang berisi ikan saja), Fish Only Tank With Live Rock (Akuarium yang berisi ikan dan karang hidup) dan Reef aquaria (Berisi ikan, karang hidup dan invertebrata laut). Fish Only akuarium sejatinya digunakan untuk memelihara spesies ikan yang besar dan cenderung agresif. Akuarium ini juga hanya mengandalkan sistem filtrasi kimiawi dan mekanis. Karang hidup (Live rock) digunakan sebagai media tumbuhnya bakteri baik yang berguna sebagai sistem filtrasi biologis alami.

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41