Agen Pemerintah (Sri Lanka)

Agen Pemerintah atau Sekretaris Distrik adalah seorang pegawai sipil Sri Lanka dari Layanan Administratif Sri Lanka yang diangkat oleh pemerintah pusat untuk memerintah sebuah distrik tertentu di negara tersebut. Ini adalah jabatan kepala layanan administratif masyarakat di tingkat distrik. Karena Sri Lanka memiliki 25 distrik, terdapat 25 agen pemerintah. Jabatan tersebut adalah salah satu jabatan tertua dalam layanan sipil karena jabatan tersebut dibuat oleh Inggris pada era kolonial.

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41