Stadion Kamuzu

Bagian luar stadion

Stadion Kamuzu adalah sebuah stadion serba guna di Blantyre, Malawi. Stadion tersebut sekarang banyak dipakai untuk pertandingan sepak bola. Stadion tersebut dapat menampung 65.000 orang,[1] jumlah maksimum untuk sepak bola. Ini dapat dibatasi untuk alasan keamanan. Stadion tersebut merupakan stadion kandang dari Big Bullets.

Referensi

Pranala luar

15°47′56″S 35°2′4.2″E / 15.79889°S 35.034500°E / -15.79889; 35.034500

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia