Tujuan utama penulis membuat penelitian ini adalah untuk melihat seberapa jauh peningkatan yang terjadi pada kompetensi guru SMK Negeri 1 Bojong dalam penggunaan media sebagai salah satu alternatif pembelajaran. Penelitian ini bermetodekan penelitian tindakan sekolah dengan pendekatan Kemmis McTagart. Strategi/Metode Kerja/Teknik Pembinaan yang digunakan pada siklus 1 adalah studi dokumentasi, angket, Observasi-Refleksi-Rekomendasi, dan Focused Group Discussion, sedangkan pada siklus 2 adalah workshop, observasi-refleksi-rekomendasi, dan FGD. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah pembinaan kinerja guru dalam membuat RPP untuk setiap siklus, membuat LKS/soal tes, membuat angket respon siswa, membuat pedoman observasi keaktifan siswa, membuat daftar check, dan membuat format observasi keaktifan siswa, sudah menunjukkan adanya peningkatan, dari siklus I ke Siklus II. Siklus II mengakhiri pembinaan, dengan indikator keaktifan guru telah diatas 80.00% dan skor guru minimal 80.00 sudah diatas 85%, yaitu sebesar 100.00%.

Published by Syntax Corporation Indonesia
Journal Name Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota cirebon, Jawa barat INDONESIA
Website syntax-literate| http://jurnal.syntaxliterate.co.id/index.php/syntax-literate|
ISSN ISSN : 25410849, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Education,
Meta Subject Other,
Meta Desc
PenulisHidayat, Syarif
Publisher ArticleSyntax Corporation
Subtitle Article Syntax Literate Jurnal Ilmiah Indonesia
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://jurnal.syntaxliterate.c…
DOI
DOI Number
Download Article [1] http://jurnal.syntaxliterate.co.id/index…
Download Article [2]