ABSTRAKTujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Dan Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Pegawai baik parsial maupun simultan. Desain penelitian yang digunakan dalam penyusunan penelitian ini adalah kuantitatif asosiatif kausal yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari variabel bebas terhadap variabel terikat secara mendalam yang menggambarkan atau mengungkapkan masalah, situasi, peristiwa atau mengungkapkan fakta dan mencoba untuk menemukan solusi atau pemecahan masalah. Hasil uji hipotesis berdasarkan pengujian parsial menunjukkan bahwa motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja sebesar 0,830. Disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja sebesar 0,872 dan Gaya kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja sebesar 0,831. Sedangkan Hasil analisis regresi berganda diperoleh nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0, 781 dan nilai Fhitung lebih besar dari Ftabel yaitu 156,726 > 2,67. Maka dapat disimpulkan bahwa variabel kinerja mampu dijelaskan oleh motivasi kerja, disiplin kerja dan gaya kepemimpinan sebesar 78,1% sisanya sebesar 21,9% dijelaskan oleh variabel lain di luar penelitian ini. Kata Kunci : Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Gaya Kepemimpinan, Kinerja
Published by | Universitas Pamulang |
Journal Name | JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia) |
Contact Phone | - |
Contact Name | JENIUS |
Contact Email | jenius@unpam.ac.id |
Location | Kota tangerang selatan, Banten INDONESIA |
Website | JJSDM| http://openjournal.unpam.ac.id/index.php/JJSDM| |
ISSN | ISSN : 25812769, EISSN : 25989502, DOI : -, |
Core Subject | Economy, |
Meta Subject | Economics, Econometrics & Finance, |
Meta Desc | Jurnal JENIUS adalah Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia yang dikhususkan bagi dosen - dosen yang membutuhkan jurnal dibidang Ekonomi yang mencakup tentang Manajemen Sumber Daya Manusia. |
Penulis | Palupi J, Pusporini |
Publisher Article | Universitas Pamulang |
Subtitle Article | Jurnal Ilmiah Sumber Daya Manusia Vol 1, No 2 (2018): Jurnal Jenius |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://openjournal.unpam.ac.id… |
DOI | http://download.garuda.ristekdikti.… |
DOI Number | Full PDF (692.659 KB) |
Download Article [1] | http://openjournal.unpam.ac.id/index.php… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai Di Lingkungan Rumah Sakit St. Carolus Summarecon Serpong
Lingkup pengaruh Pengaruh Coandă Aruh Baharin Pengaruh Kristen dalam Islam Teori pengaruh moral mengenai pendamaian Aruh Madihin Aruh Pantun Pengaruh Korea terhadap budaya Jepang Pengaruh Islam di Nusantara Aruh Bawanang Aruh Buntang Pengaruh Agustinus terhadap Yohanes Calvin Hubungan Prancis dengan Rusia Pengaruh sosial YouTube Dominasi Mataram di Parahyangan Faktor dampak Pengaruh zona waktu pada penyiaran Amerika Utara Serikat Penulis Amerika Serikat Pengaruh pajak dan subsidi terhadap harga Pemanasan global Musik Buddhisme di Indonesia