Abstrak Pembelajaran merupakan usaha guru untuk membentuk tingkah laku yang diinginkan. Tingkah laku yang dimaksud adalah menyediakan lingkungan atau stimulus dengan memberikan kesempatan kepada siswa untuk berpikir. Tindakan tersebut bertujuan agar siswa mengenal dan memahami pengetahuan yang telah dipelajari. Siswa diberikan kebebasan untuk memilih bahan pelajaran dan cara mempelajarinya sesuai dengan minat dan kemampuannya. Pembelajaran membantu siswa agar memperoleh berbagai pengalaman sehingga menambah tingkah laku baik kuantitas maupun kualitasnya. Tingkah laku ini meliputi pengetahuan, nilai, dan norma yang berfungsi sebagai pengendali sikap serta perilaku siswa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui proses pembelajaran siswa sekolah menengah atas negeri olahraga Sidoarjo tahun 2017 mengenai pembelajaran, pelaksanaan proses belajar mengajar, metode pembelajaran, dan sistem penilaiannya. Hasil penilaian tersebut dapat dijadikan referensi dan bahan evaluasi mengenai mekanisme proses pembelajaran yang baik sehingga meningkatkan kualitas dan prestasi siswa dibidang akademik. Metode dalam analisa ini kuantitatif deskriptif dengan menggunakan kuisioner. Sampel penelitian guru dan siswa sejumlah 30 orang dengan rincian 20 siswa yang diambil kelas 10 dan 11 serta dari 10 guru. Hasil penelitian menyimpulkan bhwa rata-rata pengetahuan siswa tentang pembelajaran sebesar 78,33 menunjukkan persentase 78% dalam kategori ?baik? sedangkan untuk guru sebesar 79,33 menunjukkan persentase 79% kategori ?baik?. Hasil pengetahuan guru dan siswa tentang proses pembelajaran telah memahami dengan baik dengan kategori ?baik? untuk siswa dan ?baik? untuk guru. Kata Kunci: Proses Pembelajaran, Pembelajaran, Guru, Siswa. Abstrack Learning is the teachers effort to shape the desired behavior. The behavior in question is to provide an environment or stimulus by giving students the opportunity to think. The action aims to make students know and understand the knowledge that has been learned. Students are given the freedom to choose learning materials and how to learn them according to their interests and abilities. Learning helps students to gain various experiences so as to increase their behavior in both quantity and quality. This behavior includes knowledge, values, and norms that function as controlling the students attitudes and behavior. The purpose of this study is to know the learning process of high school students of sports country Sidoarjo 2017 on learning, the implementation of teaching and learning process, learning methods, and assessment system. The results of the assessment can be used as a reference and evaluation material regarding the mechanism of a good learning process so as to improve the quality and achievement of students in the academic field. The method in this analysis is quantitative descriptive using questionnaires. The sample of teacher and student research is 30 people with 20 students taken from 10th and 11th grade and from 10 teachers. The result of the research concludes that the average of students knowledge about learning is 78,33 shows 78% percentage in "good" category, while for teacher 79,33 shows 81% percentage of "good" category. Teacher and student knowledge about the learning process has been well understood with "good" categories for students and "good" for teachers. Keywords: Learning process, learning, teacher, student.
Published by | Universitas Negeri Surabaya |
Journal Name | Jurnal Prestasi Olahraga |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kota surabaya, Jawa timur INDONESIA |
Website | jurnal-prestasi-olahraga| https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-prestasi-olahraga| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : -, DOI : -, |
Core Subject | Health, |
Meta Subject | Health Professions, |
Meta Desc | |
Penulis | MAHBUB ABDULLAH, FAJAR , SETIJONO, HARI |
Publisher Article | Jurnal Prestasi Olahraga |
Subtitle Article | Jurnal Prestasi Olahraga Vol 1, No 1 (2018) |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://jurnalmahasiswa.unesa.… |
DOI | |
DOI Number | |
Download Article [1] | |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan PROFIL PROSES PEMBELAJARAN SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI OLAHRAGA SIDOARJO TAHUN 2017
Profil Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Profil rasial Metode Profil Claremont Profil Pelajar Pancasila Pembuatan profil DNA Ekonomi Topo Jaya, Uwapa, Nabire Ngunut, Babadan, Ponorogo I Komang Sandy Wijaya Gumanti, Peranap, Indragiri Hulu Sungai Alah, Hulu Kuantan, Kuantan Singingi Senayang, Senayang, Lingga Mare, Maybrat Talang Parigi, Rakit Kulim, Indragiri Hulu Delima, Binawidya, Pekanbaru Bencah Lesung, Tenayan Raya, Pekanbaru Penampang lintang radar