Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tentang Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Saham Publik Terhadap Return Saham Dengan Corporate Social Responsibility (CSR) Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Farmasi Tahun 2010-2014. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Saham Publik Terhadap Return Saham Dengan Corporate Social Responsibility (CSR) sebagai Variabel Intervening. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Populasi penelitian ini adalah seluruh industry farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2010-2014. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Hasil pengujian hipotesis menunjukan pengungkapan CSR tidak mempengaruhi secara langsung terhadap return saham. Temuan dari penelitian ini adalah perusahaan yang melakukan CSR dan mengungkapkannya mengharapkan direspon oleh para investor. Kata kunci : profitabilitas, ukuran, kepemilikan publik
Published by | Universitas Esa Unggul |
Journal Name | Jurnal Ekonomi : Journal of Economic |
Contact Phone | - |
Contact Name | Lukman Cahyadi |
Contact Email | lukman.cahyadi@esaunggul.ac.id |
Location | Kota adm. jakarta barat, Dki jakarta INDONESIA |
Website | Eko| https://ejurnal.esaunggul.ac.id/index.php/Eko| |
ISSN | ISSN : 20878133, EISSN : 2528326X, DOI : -, |
Core Subject | Economy, |
Meta Subject | Economics, Econometrics & Finance, |
Meta Desc | Jurnal Ekonomi is intended to be the journal for publishing articles reporting the results of research on Economic and Business manuscripts in the areas: - Marketing - Finance Management - Strategic Management - Operation Management - Human Resource Management - Financial and Accounting - Management Accounting Jurnal Ekonomi accepts articles in any related subjects and any research methodology that meets the standards established for publication in the journal. The primary audiences are academicians, graduate students, practitioners, and others interested in economic research. |
Penulis | Hermanto, Hermanto |
Publisher Article | Esa Unggul Press |
Subtitle Article | Jurnal Ekonomi Vol 9, No 02 (2018): Jurnal Ekonomi |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | https://ejurnal.esaunggul.ac.i… |
DOI | https://doi.org/10.47007/jeko.v9i02… |
DOI Number | DOI: 10.47007/jeko.v9i02.2523 |
Download Article [1] | https://ejurnal.esaunggul.ac.id/index.ph… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN KEPEMILIKAN SAHAM PUBLIK TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN CSR SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010 – 2014)
Lingkup pengaruh Pengaruh Coandă Aruh Baharin Pengaruh Kristen dalam Islam Teori pengaruh moral mengenai pendamaian Aruh Madihin Aruh Pantun Pengaruh Korea terhadap budaya Jepang Pengaruh Islam di Nusantara Aruh Bawanang Aruh Buntang Pengaruh Agustinus terhadap Yohanes Calvin Hubungan Prancis dengan Rusia Pengaruh sosial YouTube Dominasi Mataram di Parahyangan Faktor dampak Pengaruh zona waktu pada penyiaran Amerika Utara Serikat Penulis Amerika Serikat Pengaruh pajak dan subsidi terhadap harga Pemanasan global Musik Buddhisme di Indonesia